Skip to main content

Latihan Soal PAS PJOK Kelas 9 Semester 1 2023/2024 PDF ONLINE

Latihan Soal PAS PJOK Kelas 9 Semester 1 2023/2024 PDF ONLINE
Centralpendidikan.com -  Berikut adalah soal Penilaian Akhir Semester (PAS) Pendidikan Jamani Olahraga dan Kesehatan (PJOK) kelas 9 jenjang satuan pendidikan SMP/MTs sederajat tahun pelajaran 2023/2024 sebagai contoh maupun latihan bagi guru dan siswa. 

Keseluruhan soal adalah 30 lengkap dalam pemformatan pilihan ganda, isian, dan uraian ditambah bentuk menjodohkan serta pilihan ganda kompleks. 

Guru bisa menjadikannya sebagai bahan dalam pembuatan naskah asli soal PAS PJOK Kelas 9 semester 1, dan siswa sebagai latihan yang bisa dikerjakan dari rumah secara daring di lama blog kami.

Latihan Soal PAS PJOK Kelas 9 Semester 1 2023/2024 PDF ONLINE

Latihan Soal PAS PJOK Kelas 9 Semester 1

I. Pilihlah jawaban yang benar dengan menyilang A, B, C atau D.

1. Anggota badan yang tidak boleh digunakan untuk menghentikan bola dalam permainan sepak bola adalah...
A. Kaki 
B. Tangan 
C. Perut
D. Kepala

2. Berikut tehnik dasar dalam permainan sepak bola, kecuali …
A. Smash 
B. Shotting 
C. Dribbling
D. Headding

3. Jumlah pemain yang memainkan permainan sepak bola adalah...
A. 11 
B. 12 
C. 22
D. 24

4. Berikut adalah teknik dasar dalam permainan bola voly, kecuali...
A. Servis 
B. Smash .
C. Passing atas
D. Long Passing

5. Pukulan awalan yang di lakukan dalam permainan bola voly adalah...
A. Servis 
B. Smash 
C. Passing atas
D. Long Passing

6. Jumlah pemain yang memainkan permainan bola voly adalah...
A. 6 
B. 7 
C. 12
D. 14

7. Berikut adalah teknik dasar dalam permainan bola basket, kecuali...
A. Long Pass 
B. Cess Pass 
C. Bounce Pass
D. Over Head Pass

8. Induk Organisasi dalam olahraga Basket adalah...
A. PBVSI 
B. PBSI 
C. PSSI
D. PERBASI

9. Pukulan awalan yang di lakukan dalam permainan Bulu Tangkis adalah...
A. Servis 
B. Smash 
C. Passing atas
D. Long Passing

10. Pukulan dengan tujuan mematikan permainan sehingga kita mendapatkan poin disebut pukulan...
A. Servis 
B. Smash 
C. Passing atas
D. Long Passing

11. Memegang bet dengan pegangan jabat tangan dalam tenis meja disebut …
A. Shakehand grip 
B. Penhold grip 
C. Side stance
D. Forehand

12. Tehnik memukul bola dengan gerakan seperti menebang pohon dengan kapak dalam tenis meja yaitu …
A. Forehand 
B. Blok 
C. Chop
D. Push

13. Sikap mendarat dalam lompat jauh yang tepat adalah …
A. Sesaat sebelum mendarat kedua kaki di tekuk
B. Badan ditarik kebelakang
C. Kedua tangan diayunkan ke samping
D. Saat mendarat kedua kaki mengeper dan berat badan dibawa kedepan supaya tidak jatuh kebelakang

Tandailah dengan centang (√) pada jawaban yang benar (jawaban boleh lebih dari satu) untuk soal no 14 - 16

14. Berikut merupakan komponen kebugaran jasmani...
🗌Daya tahan 
🗌Kecepatan 
🗌Kekuatan 
🗌Postur Badan

15. Berikut merupakan latihan untuk melatih kekuatan...
🗌Push up
🗌Pull up 
🗌Joging 
🗌Sit Up

16. Berikut merupakan gerakan dalam senam lantai...
🗌Hand Stand
🗌Head Stand 
🗌Meroda 
🗌Salto

Lingkarilah pernyataan benar atau salah pada soal no 17 dan 18 berdasarkan …. berikut ini!

Pencak Silat merupakan salah satu cabang olaraga yang ada di indonesia. Pencak silat selain sebagai ilmu pembelaan diri juga merupakan suatu seni bela diri. Di dalam pencak silat sangat di butuhkan kemampuan seperti kecepatan, kekuatan, hingga kelenturan. Oleh karena itu dalam pencak silat memiliki beberapa teknik dasar tangkisan, pukulan, hindaran hingga belaan.

17 Pencak Silat merupakan olahraga body contact yang membutuhkan kekuatan, hingga kelenturan. 
[Benar/Salah]

18 Selain untuk membela diri, Pencak Silat merupakan seni. 
[Benar/Salah]

Tandailah dengan centang (√) pada jawaban yang benar (jawaban boleh lebih dari satu) untuk soal no 19 – 20

19. Perhatikan pernyataan teknik dasar dalam berbagai olahraga di bawah ini.
1. Shotting
2. Passing
3. Headding
4. Servis
5. Smash


20. Berikut adalah pemetaan materi yang ada dalam jenis olahraga
1. Sepak Bola
2. Voly
3. Basket
4. Bulu Tangkis
5. Lompat Jauh


II. Isilah titik-titik berikut ini dengan jawaban singkat

21. Tendangan dengan tujuan untuk mencetak Goal ke gawang lawan di sebut....
22. Lemparan kedalam dalam permainan sepak bola di sebut....
23. Berapa menit waktu satu babak dalam permainan sepak bola....
24. Apa itu Jump Shoot....
25. Berapa jumlah pemain dalam satu tim yang memainkan permainan bola voly...

III Jawablah pertanyaan berikut dengan benar

26. Bagaimanakah seorang pemain dapat dikatakan offside dalam sepak bola...
27. Sebutkan hal yang harus diperhatikan pemain saat melakukan blok dalam permainan voly...
28. Bagaimanakah cara memegang cakram untuk memperoleh hasil yang maksimal...
29. Apakah yang dimaksud dengan daya ledak otot...
30. Sebutkan fungsi tes kebugaran jasmani...

Soal PDF : DOWNLOAD

Ki Hajar Dewantara : “Ing Ngarsa Sung Tuladha Ing Madya Mangun Karsa Tut Wuri Handayani”,- Di depan memberi contoh, di tengah memberi semangat dan di belakang memberikan kekuatan.