Soal PAT Etika Profesi Kelas 10 SMK Tahun 2022 dan Kunci Jawaban
Centralpendidikan.com - Halo siswa SMK, melalui artikel ini kami akan membagikan Berkas Pendidikan berupa Contoh Soal PAT Etika Profesi Kelas 10 SMK jurusan AKL Semester 2 (Genap) tahun pelajaran 2022/2023 sesuai kisi - kisi mata pelajaran bengkel yang dipelajari siswa.
Berkas ini diperlukan bapak/ibu guru pengajar sebagai referensi dalam penyusunan lembar ujian Penilaian Akhir Tahun di mapel Etika Profesi Kelas 10. Sedangkan bagi siswa cocok digunakan sebagai bahan belajar agar mendapatkan nilai terbaik di kegiatan evaluasi tahunan tersebut.
Selanjutnya, untuk perincian dokumennya adalah 2 Paket Soal PAT Etika Profesi Kelas 10, gambaran dokumen, serta kunci jawaban yang kami letakkan di lampiran.
Soal PAT Etika Profesi Kelas 10 SMK Tahun 2022 dan Kunci Jawaban
Selengkapnya, bagi bapak/ibu guru dan siswa kelas XI yang ingin mendownload Soal PAT Etika Profesi Kelas 10 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban silahkan menyimak artikel di bawah ini.
File PDF + Jawaban di akhir artikel.
Selamat mengerjakan..
1. Bentuk komunikasi yang menggunakan gerakan tubuh/bahasa isyarat sebagai alat untuk berkomunikasi dengan orang lain disebut komunikasi …..
a. Bahasa tubuh (body language)
b. Verbal
c. Non verbal
d. Langsung
e. Tidak langsung
2. Rangkaian tata kerja yang berkaitan satu sama lain sehingga menunjukan adanya suatu urutan tahap demi tahap serta jalan yang harus di tempuh dalam rangka menyelesaikan suatu bidang tugas, disebut ....
a. Prosedur Kerja
b. Sistem kerja
c. Pedoman Kerja
d. Tata kerja
e. Aturan Kerja
3. Tujuan etika profesi teknisi akuntansi adalah. . .
a. Semua pilihan benar
b. keinginan manajer perusahaan agar kegiatan operasional perusahaan berjalan dengan baik
c. agar para profesional akuntansi bekerja dengan nyaman
d. memenuhi tanggung-jawabnya dengan standar profesionalisme tertinggi, mencapai tingkat kinerja tertinggi, dengan orientasi kepada kepentingan publik
e. menjaga image dari masyarakat agar para profesional akuntansi dipercaya masyarakat
4. Sekumpulan hardware, software, brainware, prosedur dan atau aturan yang diorganisasikan secara integral untuk mengolah data menjadi informasi yang bermanfaat guna memecahkan masalah dan pengambilan keputusan, adalah pengertian dari . . .
a. file data
b. Pengelolaan informasi
c. Sistem Informasi.
d. informasi
e. data base
5. Dibawah ini manfaat kompetensi, kecuali ...
a. Cara terbaik untuk mengukur dan memprediksi kinerja adalah dengan menilai apakah individu memiliki kompetensi yang diharapkan.
b. Kompetensi dapat dilihat dan diakses.
c. Untuk memperlihatkan kemampuan seseorang.
d. Kompetensi dapat dipelajari dan dikembangkan.
e. Kompetensi merupakan cara terbaik untuk memahami kinerja dengan cara mengamati apa yang sebenarnya orang lakukan untuk berhasil daripada mengandalkan asumsi-asumsi yang tidak jelas.
6. Dibawah ini cara untuk menjaga kompetensi seseorang, kecuali ...
a. Menjaga Kepribadian
b. Presentasi diri
c. Pelatihan
d. Pengembangan karir
e. Bekerja dengan apa adanya
7. Etika yang berusaha meneropong secara kritis dan rasional sikap dan prilaku manusia dan apa yang dikejar oleh manusia dalam hidup ini sebagai sesuatu yang bernilai disebut . . .
a. etika individual
b. etika khusus
c. etika deskriptif
d. etika umum
e. etika social
8. Faktor fisik penyebab penyakit akibat kerja, kecuali . .
a. Hubungan kerja kurang baik
b. Temperatur/suhu tinggi
c. Suara tinggi/bising
d. Radiasi sinar elektromagnetik
e. Tekanan udara tinggi
9. Dalam melaksanakan tanggung-jawabnya sebagai profesional, setiap anggota harus senantiasa menggunakan pertimbangan moral dan profesional dalam semua kegiatan yang dilakukannya. Merupakan prinsip akuntan dari ...
a. Objektivitas
b. Perilaku Profesional
c. Tanggung jawab profesi
d. Integritas
e. Kepentingan publik
10. Komunikasi yang terjadi diantara organisasi / perusahaan yang tata caranya telah diatur dalam struktur organisasinya, misalnya rapat kerja perusahaan, konferensi, seminar dan sebagainya, merupakan pengertian dari komunikasi ...
a. Langsung
b. Nonformal
c. Formal
d. Informal
e. Tidak langsung
11. Partner/rekan dari orang yang menyampaikan pesan dalam bentuk komunikasi, disebut ...
a. Sender
b. Komunikator
c. Semua jawaban salah
d. Pembicara
e. Komunikan
12. Komunikasi yang bersifat timbal balik (two ways communication), disebut dengan komukasi ...
a. Komunikasi dua arah
b. Komunikasi keatas
c. Komunikasi kebawah
d. Komunikasi kesamping
e. Komunikasi satu arah
13. Komunikasi didalam diri individu yang berfungsi agar adanya kreativitas imajinasi, suatu pemahaman untuk bisa mengendalikan diri, dan adanya kedewasaan untuk bisa mengambil keputusan sesuai dengan kapasitasnya, disebut dengan komunikasi ...
a. interpersonal
b. Langsung
c. Komunikasi massa
d. intrapersonal
e. Komunikasi kelompok
14. Beberapa point penting kondisi lingkungan agar diperoleh kenyamanan bekerja dan keamanan kinerja komputer, kecuali . . .
a. Ada cover untuk keyboard dan monitor
b. Tidak menggunakan alas kaki dari luar.
c. Selalu tersedia tempat sampah
d. Kerapihan kabel power
e. Makan dan minum di depan komputer
15. Sebagai panduan dan aturan bagi seluruh anggota yang bekerja di lingkungan dunia usaha, pada instansi pemerintah maupun di lingkungan dunia pendidikan dalam pemenuhan tanggungjawab profesionalnya, merupakan . . .
a. Standar profesional akuntan publik
b. Kode etik akuntan
c. Standar akuntansi keuangan
d. Etika profesi
e. Standar pemeriksaan akuntan publik
16. Setiap anggota harus berperilaku yang konsisten dengan reputasi profesi yang baik dan menjauhi tindakan yang dapat mendiskreditkan profesi. merupakan pengertian dari . . .
a. Kerahasiaan
b. Standar teknis
c. Objektivitas
d. Integritas
e. Prilaku profesional
17. Yang termasuk tujuan berkomunikasi kecuali . . .
a. Perubahan keinginan [needs change]
b. Perubahan sosial [social change]
c. Perubahan sikap [attitude change]
d. Perubahan pendapat [opinion change]
e. Perubahan perilaku [behaviour change]
18. Komunikasi yang berlangsung dalam ruang lingkup atau lingkungan organisasi atau perusahaan yang terjadi diantara anggota organisasi atau perusahaan tersebut saja, disebut . .
a. Komunikasi eksternal
b. Komunikasi formal
c. Komunikasi Informal
d. Komunikasi non formal
e. Komunikasi Internal
19. Komunikasi yang berlangsung antara organisasi atau perusahaan dengan pihak masyarakat yang ada diluar organisasi atau perusahaan tersebut, disebut . . .
a. Komunikasi eksternal
b. Komunikasi Internal
c. Komunikasi formal
d. Komunikasi Informal
e. Komunikasi non formal
20. Yang merupakan norma yang ditetapkan dan diterima oleh kelompok profesi merupakan pengertian dari . . .
a. Aturan profesi
b. Semua jawaban benar
c. Prinsip profesi
d. Etika profesi
e. Kode etik profesi
21. Menurut fakta yang terjadi di lapangan ternyata penerapan kode etik profesi sering mengalami banyak penyimpangan, sehingga kode etik tidak lebih hanyalah tulisan bingkai belaka, hal ini merupakan . . .
a. Keunggulan kode eti profesi
b. Kelemahan kode etik profesi
c. Sering menimbulkan konflik
d. Semua jawaban salah
e. Pengertian kode etik profesi
22. Dibawah ini yang harus dipenuhi untuk menjadi seorang akuntan profesional, kecuali . . .
a. Profesionalisme
b. Kepentingan perusahaan
c. Kredibilitas
d. Kepercayaan
e. Kualitas jasa
23. Yang merupakan ciri-ciri profesi, kecuali . . .
a. Mengabdi pada kepentingan masyarakat
b. Adanya pengetahuan khusus
c. Adanya kaidah dan standar moral yang sangat tinggi
d. Bekerja secara bebas dan lepas tidak ada aturan
e. Ada izin khusus untuk menjalankan suatu profesi
24. Setiap anggota harus melaksanakan jasa profesionalnya sesuai dengan standar teknis dan standar profesional yang relevan, merupakan pengertian dari . . .
a. Standar teknis
b. Objektivitas
c. Integritas
d. Kerahasiaan
e. Prilaku profesional
25. Setiap anggota harua menghormati kerahasiaan informasi yang diperoleh selama melakukan jasa profesional dan tidak boleh memakai atau mengungkapkan informasi tersebut tanpa persetujuan, kecuali bila ada hak atau kewajiban profesional atau hukum untuk mengungkapkannya. Merupakan pengertian prinsip akuntan dari. . .
a. Prilaku profesional
b. Objektivitas
c. Integritas
d. Kerahasiaan
e. Standar teknis
26. Setiap anggota harus menjaga obyektivitasnya dan bebas dari benturan kepentingan dalam pemenuhan kewajiban profesionalnya. . Merupakan pengertian prinsip akuntan dari. ..
a. Objektivitas
b. Integritas
c. Prilaku profesional
d. Standar teknis
e. Kerahasiaan
27. Untuk memelihara dan meningkatkan kepercayaan publik, setiap anggota harus memenuhi tanggung jawab profesionalnya dengan integritas setinggi mungkin. Merupakan pengertian prinsip akuntan dari. ..
a. Integritas
b. Kerahasiaan
c. Standar teknis
d. Objektivitas
e. Prilaku profesional
28. Setiap anggota berkewajiban untuk senantiasa bertindak dalam kerangka pelayanan kepada publik, menghormati kepercayaan publik, dan menunjukkan komitmen atas profesionalisme. Merupakan pengertian prinsip akuntan dari. ..
a. Kepentingan publik
b. Objektivitas
c. Kerahasiaan
d. Standar teknis
e. Prilaku profesional
29. Proses komunikasinya dilaksanakan dengan bantuan pihak ketiga atau bantuan alat-alat atau media komunikasi, disebut komunikasi . . .
a. Non verbal
b. Bahasa tubuh (body language)
c. Langsung
d. Tidak langsung
e. Verbal
30. Komunikasi yang berlangsung satu pihak saja (one way Communication ). Disebut dengan komunikasi . . .
a. Komunikasi dua arah
b. Komunikasi satu arah
c. Komunikasi kebawah
d. Komunikasi keatas
e. Komunikasi kesamping
31. Contoh dari komunikasi dua arah adalah . . .
a. Ceramah
b. Sambutan
c. Berpidato
d. wawancara
e. Pengumuman
32. Keadaan lengkap fisik, mental, dan kesejahteraan sosial dan bukan hanya ketiadaan penyakit atau kelemahan, adalah pengertian dari …
a. Senang
b. Bahagia
c. Makmur
d. Sehat
e. Sejahtera
33. Setiap tenaga kerja berhak mendapat perlindungan atas keselamatan, kesehatan, kesusilaan, pemeliharaan moral kerja serta perlakuan yang sesuai dengan martabat manusia dan moral agama. Hal ini sesuai dengan peraturan yang terdapat pada …
a. UU No. 13 Tahun 2003 pasal 86
b. Kepres No. 22 Tahun 2002
c. UU No. 16 Tahun 2010 pasal 12
d. UU No. 14 Tahun 1969 pasal 9
e. UU No. 21 Tahun 2010 pasal 1
34. Berikut ini merupakan tindakan pencegahan kecelakaan kerja di perusahaan dengan pengendalian administrasi adalah …
a. Melakukan pemeriksaan kesehatan
b. Menyusun peraturan keselamatan dan kesehatan kerja
c. Menutup mengisolasi bahan berbahaya
d. Menggunkan otomatisasi pekerjaan
e. Mengganti prosedur kerja
35. Salah satu upaya pencegahan kecelakaan kerja melalui pendekatan unsur perangkat lunak adalah …
a. Pembuatan sistem pengendalian bahaya
b. Perencanaan lingkungan kerja
c. Pemeliharaan tempat kerja
d. Pengawasan disiplin yang baik
e. Pembinaan motivasi tenaga kerja
36. Pembinaan motivasi agar tenaga kerja bersikap sesuai dengan keperluan perusahaan adalah upaya pencegahan kecelakaan kerja melalui pendekatan …
a. Unsur pemerintah
b. Unsur manajemen
c. Unsur perangkat keras
d. Unsur perangkat lunak
e. Unsur manusia
37. Kecelakaan yang terjadi pada saat seseorang yang tidak diduga, ditabrak atau ditampar sesuatu yang bergerak atau bahan kimia adalah pengertian dari …
a. Terperangkap
b. Membentur
c. Terbentur
d. Terjatuh
e. Terbakar
38. Bahan kimia berbahaya yang merupakan sumber kecelakaan kerja digolongkan kedalam dua kategori yaitu …
a. Eksplosif dan asam organic
b. Logam dan an organic
c. Organic dan an organic
d. An organic dan korosif
e. Eksplosif dan korosif
39. Kegiatan-kegiatan yang dilakukan dalam rangka pemeriksaan dan pengujian terhadap tempat kerja, mesin mesin, dan alat alat kerja merupakan pengertian dari …
a. Inspeksi
b. Instalasi
c. Standarisasi
d. Penelitian
e. Riset
40. Kesehatan adalah keadaan sehat baik secara fisik, mental, spiritual maupun social yang memungkinkan setiap orang untuk hidup produktif secara social dan ekonomis. Hal ini sesuai dengan pernyataan …
a. UU No 36 Tahun 2009
b. WHO
c. KBBI
d. UU No 1 Tahun 1970
e. Slamet Riyadi
41. Pemeriksaan kesehatan tenaga kerja yang dilakukan minimal satu tahun sekali merupakan …
a. Pemeriksaan umum
b. Pemeriksaan khusus
c. Pemeriksaan purnabakti
d. Pemeriksaan berkala
14. Beberapa point penting kondisi lingkungan agar diperoleh kenyamanan bekerja dan keamanan kinerja komputer, kecuali . . .
a. Ada cover untuk keyboard dan monitor
b. Tidak menggunakan alas kaki dari luar.
c. Selalu tersedia tempat sampah
d. Kerapihan kabel power
e. Makan dan minum di depan komputer
15. Sebagai panduan dan aturan bagi seluruh anggota yang bekerja di lingkungan dunia usaha, pada instansi pemerintah maupun di lingkungan dunia pendidikan dalam pemenuhan tanggungjawab profesionalnya, merupakan . . .
a. Standar profesional akuntan publik
b. Kode etik akuntan
c. Standar akuntansi keuangan
d. Etika profesi
e. Standar pemeriksaan akuntan publik
16. Setiap anggota harus berperilaku yang konsisten dengan reputasi profesi yang baik dan menjauhi tindakan yang dapat mendiskreditkan profesi. merupakan pengertian dari . . .
a. Kerahasiaan
b. Standar teknis
c. Objektivitas
d. Integritas
e. Prilaku profesional
17. Yang termasuk tujuan berkomunikasi kecuali . . .
a. Perubahan keinginan [needs change]
b. Perubahan sosial [social change]
c. Perubahan sikap [attitude change]
d. Perubahan pendapat [opinion change]
e. Perubahan perilaku [behaviour change]
18. Komunikasi yang berlangsung dalam ruang lingkup atau lingkungan organisasi atau perusahaan yang terjadi diantara anggota organisasi atau perusahaan tersebut saja, disebut . .
a. Komunikasi eksternal
b. Komunikasi formal
c. Komunikasi Informal
d. Komunikasi non formal
e. Komunikasi Internal
19. Komunikasi yang berlangsung antara organisasi atau perusahaan dengan pihak masyarakat yang ada diluar organisasi atau perusahaan tersebut, disebut . . .
a. Komunikasi eksternal
b. Komunikasi Internal
c. Komunikasi formal
d. Komunikasi Informal
e. Komunikasi non formal
20. Yang merupakan norma yang ditetapkan dan diterima oleh kelompok profesi merupakan pengertian dari . . .
a. Aturan profesi
b. Semua jawaban benar
c. Prinsip profesi
d. Etika profesi
e. Kode etik profesi
21. Menurut fakta yang terjadi di lapangan ternyata penerapan kode etik profesi sering mengalami banyak penyimpangan, sehingga kode etik tidak lebih hanyalah tulisan bingkai belaka, hal ini merupakan . . .
a. Keunggulan kode eti profesi
b. Kelemahan kode etik profesi
c. Sering menimbulkan konflik
d. Semua jawaban salah
e. Pengertian kode etik profesi
22. Dibawah ini yang harus dipenuhi untuk menjadi seorang akuntan profesional, kecuali . . .
a. Profesionalisme
b. Kepentingan perusahaan
c. Kredibilitas
d. Kepercayaan
e. Kualitas jasa
23. Yang merupakan ciri-ciri profesi, kecuali . . .
a. Mengabdi pada kepentingan masyarakat
b. Adanya pengetahuan khusus
c. Adanya kaidah dan standar moral yang sangat tinggi
d. Bekerja secara bebas dan lepas tidak ada aturan
e. Ada izin khusus untuk menjalankan suatu profesi
24. Setiap anggota harus melaksanakan jasa profesionalnya sesuai dengan standar teknis dan standar profesional yang relevan, merupakan pengertian dari . . .
a. Standar teknis
b. Objektivitas
c. Integritas
d. Kerahasiaan
e. Prilaku profesional
25. Setiap anggota harua menghormati kerahasiaan informasi yang diperoleh selama melakukan jasa profesional dan tidak boleh memakai atau mengungkapkan informasi tersebut tanpa persetujuan, kecuali bila ada hak atau kewajiban profesional atau hukum untuk mengungkapkannya. Merupakan pengertian prinsip akuntan dari. . .
a. Prilaku profesional
b. Objektivitas
c. Integritas
d. Kerahasiaan
e. Standar teknis
26. Setiap anggota harus menjaga obyektivitasnya dan bebas dari benturan kepentingan dalam pemenuhan kewajiban profesionalnya. . Merupakan pengertian prinsip akuntan dari. ..
a. Objektivitas
b. Integritas
c. Prilaku profesional
d. Standar teknis
e. Kerahasiaan
27. Untuk memelihara dan meningkatkan kepercayaan publik, setiap anggota harus memenuhi tanggung jawab profesionalnya dengan integritas setinggi mungkin. Merupakan pengertian prinsip akuntan dari. ..
a. Integritas
b. Kerahasiaan
c. Standar teknis
d. Objektivitas
e. Prilaku profesional
28. Setiap anggota berkewajiban untuk senantiasa bertindak dalam kerangka pelayanan kepada publik, menghormati kepercayaan publik, dan menunjukkan komitmen atas profesionalisme. Merupakan pengertian prinsip akuntan dari. ..
a. Kepentingan publik
b. Objektivitas
c. Kerahasiaan
d. Standar teknis
e. Prilaku profesional
29. Proses komunikasinya dilaksanakan dengan bantuan pihak ketiga atau bantuan alat-alat atau media komunikasi, disebut komunikasi . . .
a. Non verbal
b. Bahasa tubuh (body language)
c. Langsung
d. Tidak langsung
e. Verbal
30. Komunikasi yang berlangsung satu pihak saja (one way Communication ). Disebut dengan komunikasi . . .
a. Komunikasi dua arah
b. Komunikasi satu arah
c. Komunikasi kebawah
d. Komunikasi keatas
e. Komunikasi kesamping
31. Contoh dari komunikasi dua arah adalah . . .
a. Ceramah
b. Sambutan
c. Berpidato
d. wawancara
e. Pengumuman
32. Keadaan lengkap fisik, mental, dan kesejahteraan sosial dan bukan hanya ketiadaan penyakit atau kelemahan, adalah pengertian dari …
a. Senang
b. Bahagia
c. Makmur
d. Sehat
e. Sejahtera
33. Setiap tenaga kerja berhak mendapat perlindungan atas keselamatan, kesehatan, kesusilaan, pemeliharaan moral kerja serta perlakuan yang sesuai dengan martabat manusia dan moral agama. Hal ini sesuai dengan peraturan yang terdapat pada …
a. UU No. 13 Tahun 2003 pasal 86
b. Kepres No. 22 Tahun 2002
c. UU No. 16 Tahun 2010 pasal 12
d. UU No. 14 Tahun 1969 pasal 9
e. UU No. 21 Tahun 2010 pasal 1
34. Berikut ini merupakan tindakan pencegahan kecelakaan kerja di perusahaan dengan pengendalian administrasi adalah …
a. Melakukan pemeriksaan kesehatan
b. Menyusun peraturan keselamatan dan kesehatan kerja
c. Menutup mengisolasi bahan berbahaya
d. Menggunkan otomatisasi pekerjaan
e. Mengganti prosedur kerja
35. Salah satu upaya pencegahan kecelakaan kerja melalui pendekatan unsur perangkat lunak adalah …
a. Pembuatan sistem pengendalian bahaya
b. Perencanaan lingkungan kerja
c. Pemeliharaan tempat kerja
d. Pengawasan disiplin yang baik
e. Pembinaan motivasi tenaga kerja
36. Pembinaan motivasi agar tenaga kerja bersikap sesuai dengan keperluan perusahaan adalah upaya pencegahan kecelakaan kerja melalui pendekatan …
a. Unsur pemerintah
b. Unsur manajemen
c. Unsur perangkat keras
d. Unsur perangkat lunak
e. Unsur manusia
37. Kecelakaan yang terjadi pada saat seseorang yang tidak diduga, ditabrak atau ditampar sesuatu yang bergerak atau bahan kimia adalah pengertian dari …
a. Terperangkap
b. Membentur
c. Terbentur
d. Terjatuh
e. Terbakar
38. Bahan kimia berbahaya yang merupakan sumber kecelakaan kerja digolongkan kedalam dua kategori yaitu …
a. Eksplosif dan asam organic
b. Logam dan an organic
c. Organic dan an organic
d. An organic dan korosif
e. Eksplosif dan korosif
39. Kegiatan-kegiatan yang dilakukan dalam rangka pemeriksaan dan pengujian terhadap tempat kerja, mesin mesin, dan alat alat kerja merupakan pengertian dari …
a. Inspeksi
b. Instalasi
c. Standarisasi
d. Penelitian
e. Riset
40. Kesehatan adalah keadaan sehat baik secara fisik, mental, spiritual maupun social yang memungkinkan setiap orang untuk hidup produktif secara social dan ekonomis. Hal ini sesuai dengan pernyataan …
a. UU No 36 Tahun 2009
b. WHO
c. KBBI
d. UU No 1 Tahun 1970
e. Slamet Riyadi
41. Pemeriksaan kesehatan tenaga kerja yang dilakukan minimal satu tahun sekali merupakan …
a. Pemeriksaan umum
b. Pemeriksaan khusus
c. Pemeriksaan purnabakti
d. Pemeriksaan berkala
e. Pemeriksaan awal
42. Penyebab penyakit akibat kerja yang disebabkan oleh kesalahan prosedur dalam mengerjakan pekerjaan termasuk dalam golongan …
a. Psikologis
b. Fisiologis
c. Biologis
d. Fisik
e. Kimiawi
43. Memberikan vaksin pada golongan yang rentan untuk mencegah penyakit merupakan salah satu tindakan pencegahan penyakit akibat kerja yang termasuk dalam tindakan pencegahan yang berupa …
a. Perlindungan khusus
b. Membatasi kemungkinan cacat
c. Pemulihan kesehatan
d. Peningkatan kesehatan
e. Deteksi dini
44. Yang dimaksud dengan komunikasi lintas budaya adalah …
a. Komunikasi yang dilakukan oleh beberapa orang yang berbeda daerah
b. Komunikasi yang dilakukan oleh beberapa orang yang berbeda negara
c. Komunikasi yang dilakukan oleh beberapa orang dengan bahasa yang berbeda-beda
d. Komunikasi yang dilakukan oleh beberapa orang dengan latar belakang budaya yang berbeda
e. Komunikasi yang dilakukan oleh beberapa orang di suatu Negara berbeda
45. Unsur dalam proses komunikasi yang dapat dijadikan penilaian berhasil atau gagalnya komunikasi yang dilakukan disebut …
a. Komunikan
b. Komunikator
c. Umpan Balik
d. Media
e. Pesan
46. Proses menyaring ide yang relevan dan penting dari berbagai ide yang ada dalam sebuah proses komunikasi disebut . . .
a. Penafsiran
b. Pencarian gagasan
c. Abstraksi
d. Penyimpulan
e. Feedback
47. Saat berkomunikasi dengan orang lain, seseorang mampu menambah ilmu dan pengetahuannya. Ini termasuk tujuan komunikasi dalam hal . . .
a. Memberikan persuasi
b. Memberikan informasi
c. Membentuk kolaborasi
d. Memberikan kepercayaan
e. Membentuk rencana
48. Terbentuknya cabang perusahaan baru di luar kota merupakan contoh dari peranan komunikasi untuk . ..
a. Memperluas pasar
b. Meningkatkan motivasi
c. Mengambil keputusan
d. Mengendalikan
e. Menyusun perencanaan
49. Untuk menciptakan komunikasi yang efektif dan efisien dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut, kecuali . .
a. Memahami penerima pesan
b. Menambah jumlah pesan
c. Memilih media komunikasi yang tepat
d. Menyesuaikan diri dengan penerima pesan
e. Mengasah keterampilan komunikasi
50. Salah satu fungsi komunikasi non verbal dalam komunikasi bisnis adalah . . .
a. Tidak memperjelas relasi
b. Membentuk kesan yang tidak mengarahkan komunikasi
c. Menyampaikan pesan yang enak dengan lisan
d. Menggantikan pesan lisan
e. Melengkapi informasi
42. Penyebab penyakit akibat kerja yang disebabkan oleh kesalahan prosedur dalam mengerjakan pekerjaan termasuk dalam golongan …
a. Psikologis
b. Fisiologis
c. Biologis
d. Fisik
e. Kimiawi
43. Memberikan vaksin pada golongan yang rentan untuk mencegah penyakit merupakan salah satu tindakan pencegahan penyakit akibat kerja yang termasuk dalam tindakan pencegahan yang berupa …
a. Perlindungan khusus
b. Membatasi kemungkinan cacat
c. Pemulihan kesehatan
d. Peningkatan kesehatan
e. Deteksi dini
44. Yang dimaksud dengan komunikasi lintas budaya adalah …
a. Komunikasi yang dilakukan oleh beberapa orang yang berbeda daerah
b. Komunikasi yang dilakukan oleh beberapa orang yang berbeda negara
c. Komunikasi yang dilakukan oleh beberapa orang dengan bahasa yang berbeda-beda
d. Komunikasi yang dilakukan oleh beberapa orang dengan latar belakang budaya yang berbeda
e. Komunikasi yang dilakukan oleh beberapa orang di suatu Negara berbeda
45. Unsur dalam proses komunikasi yang dapat dijadikan penilaian berhasil atau gagalnya komunikasi yang dilakukan disebut …
a. Komunikan
b. Komunikator
c. Umpan Balik
d. Media
e. Pesan
46. Proses menyaring ide yang relevan dan penting dari berbagai ide yang ada dalam sebuah proses komunikasi disebut . . .
a. Penafsiran
b. Pencarian gagasan
c. Abstraksi
d. Penyimpulan
e. Feedback
47. Saat berkomunikasi dengan orang lain, seseorang mampu menambah ilmu dan pengetahuannya. Ini termasuk tujuan komunikasi dalam hal . . .
a. Memberikan persuasi
b. Memberikan informasi
c. Membentuk kolaborasi
d. Memberikan kepercayaan
e. Membentuk rencana
48. Terbentuknya cabang perusahaan baru di luar kota merupakan contoh dari peranan komunikasi untuk . ..
a. Memperluas pasar
b. Meningkatkan motivasi
c. Mengambil keputusan
d. Mengendalikan
e. Menyusun perencanaan
49. Untuk menciptakan komunikasi yang efektif dan efisien dapat dilakukan dengan cara sebagai berikut, kecuali . .
a. Memahami penerima pesan
b. Menambah jumlah pesan
c. Memilih media komunikasi yang tepat
d. Menyesuaikan diri dengan penerima pesan
e. Mengasah keterampilan komunikasi
50. Salah satu fungsi komunikasi non verbal dalam komunikasi bisnis adalah . . .
a. Tidak memperjelas relasi
b. Membentuk kesan yang tidak mengarahkan komunikasi
c. Menyampaikan pesan yang enak dengan lisan
d. Menggantikan pesan lisan
e. Melengkapi informasi
Diharapkan Soal PAT Etika Profesi Kelas 10 SMK Tahun 2022 dan Kunci Jawaban bermanfaat untuk tenaga didik dan siswa sekalian.